Ads 468x60px

Senin, 28 November 2011

KONEKTIVITAS PHP DENGAN MySQL

Langkah-langkah koneksi PHP-MySQL
1. Membuka koneksi ke server MySQL
mysql_connect()
Digunakan untuk melakukan uji  dan koneksi kepada server database MySQL.

Sintaks :




          $conn = mysql_connect (”host”,”username”,”password”);

$conn             adalah nama variabel penampung status hasil koneksi kepada database.
host                 adalah nama host atau alamat server database MySQL.
username         adalah nama user yang telah diberi hak untuk dapat mengakses server
database.
password         adalah kata sandi untuk username untuk dapat masuk ke dalam database.

2. Memilih database yang akan digunakan di server
mysql_select_db()
Digunakan untuk melakukan koneksi kepada database yang dalam server yang berhasil dikoneksi dengan perintah mysql_connect().

Sintaks :
         
          $pilih = mysql_select_db(”namadatabase”,$conn);

$pilih               berisi status koneksi kepada database.
$conn              merupakan koneksi kepada server database yang berhasil.
namadatabase  adalah nama database yang akan dikenai proses.

3. Mengambil sebuah query dari sebuah database.
mysql_query()
Digunakan untuk melakukan eksekusi perintah SQL untuk memanipulasi database yang berhasil dilakukan koneksinya menggunakan mysql_select_db().

Sintaks :




        $hasil = mysql_query(”SQL Statement”);
$hasil               akan berupa record set apabila SQL Statement berupa perintah select.

4. Mengambil record dari database
a. mysql_fetch_array()
Digunakan untuk melakukan pemrosesan hasil query yang dilakukan dengan perintah mysql_query(), dan memasukkannya ke dalam array asosiatif, array numeris atau keduanya.

Sintaks :




          $row = mysql_fetch_array($hasil);

$row    adalah array satu record dari record $hasil yang diproses nomor record
sesuai dengan nomor urut dari proses mysql_fetch_array yang sedang dilakukan.
$hasil   adalah record set yang akan diproses.

b. mysql_fetch_assoc()
Fungsi ini hampir sama dengan fungsi mysql_fetch_array(), hanya saja array yang dihasilkan hanya array asosiatif.

Sintaks :




          $row = mysql_fetch_assoc($hasil);

c. mysql_fetch_row()
Fungsi ini hampir sama dengan fungsi mysql_fetch_array(), hanya saja array yang dihasilkan hanya array numeris.

Sintaks :




          $row = mysql_fetch_row($hasil);

d. mysql_num_rows()
Fungsi ini digunakan untuk menghitung jumlah record yang ada pada database.

Sintaks :




          $jml = mysql_num_rows($hasil);

$jml     akan memiliki nilai sesuai dengan jumlah record yang ada.




LATIHAN – LATIHAN :

1. Menguji interkoneksi PHP dengan MySQL.



   Koneksi Database MySQL

Demo koneksi database MySQL


$conn=mysql_connect ("localhost","root","");
if ($conn) {
    echo "OK";
} else {
   echo "Server not connected";
}
?>
 

















2. Melihat perbedaan antara mysql_fetch_array(), mysql_fetch_assoc(),  mysql_fetch_row().

a. Buatlah tabel liga berikut ini, dengan 3 field : kode, negara, champion.



Create table liga (
     kode char(3) not null,
     negara char(15),
     champion int
);
 







b. Isilah tabel dengan data berikut ini :



Insert into liga (kode, negara, champion)
values (‘jer’,’Jerman’,4);
Insert into liga (kode, negara, champion)
values (‘spa’,’Spanyol’,4);
Insert into liga (kode, negara, champion)
values (‘ing’,’Inggris’,3);
Insert into liga (kode, negara, champion)
values (‘bel’,’Belanda’,3);


 













c. Akses databases menggunakan mysql_fetch_array()



   Koneksi Database MySQL

Koneksi database dengan mysql_fetch_array


$conn=mysql_connect ("localhost","root","")
      or die ("koneksi gagal");
mysql_select_db("faruq",$conn);
$hasil = mysql_query("select * from liga",$conn);
while ($row=mysql_fetch_array($hasil)) {
    echo "Liga " .$row["negara"]; //array asosiatif
    echo " mempunyai " .$row[2];  //array numeris
    echo " wakil di liga champion
";
}
?>

 



















d. Akses databases menggunakan mysql_fetch_assoc()



   Koneksi Database MySQL

Koneksi database dengan mysql_fetch_assoc


$conn=mysql_connect ("localhost","root","")
      or die ("koneksi gagal");
mysql_select_db("faruq",$conn);
$hasil = mysql_query("select * from liga",$conn);
while ($row=mysql_fetch_array($hasil)) {
    echo "Liga " .$row["negara"];
    echo " mempunyai " .$row[“champion”]; 
    echo " wakil di liga champion
";
}
?>

 






















e. Akses databases menggunakan mysql_fetch_row()



   Koneksi Database MySQL

Koneksi database dengan mysql_fetch_assoc


$conn=mysql_connect ("localhost","root","")
      or die ("koneksi gagal");
mysql_select_db("faruq",$conn);
$hasil = mysql_query("select * from liga",$conn);
while ($row=mysql_fetch_row($hasil)) {
    echo "Liga " .$row[1];
    echo " mempunyai " .$row[2]; 
    echo " wakil di liga champion
";
}
?>

 



















3. Membuat Buku Tamu
a. Buatlah tabel bukutamu yang memiliki 3 field : nama, email, komentar.



Create table bukutamu (
     nama char(20) not null,
     email char(20),
     komentar char (40)
);
 








b. Buat form untuk buku tamu, beri nama bukutamu.htm



   Buku Tamu

Buku Tamu untuk database MySQL



Nama     :
Email    :
Komentar :
 

















c. Buat file bukutamu_add_form.php untuk memproses data dari bukutamu.htm dan menambahkan data ke tabel bukutamu.



   Simpan Buku Tamu

Simpan Buku Tamu MySQL


$nama = $_POST["nama"];
$email = $_POST["email"];
$komentar = $_POST["komentar"];
$conn=mysql_connect ("localhost","root","")
      or die ("koneksi gagal");
mysql_select_db("faruq",$conn);
echo "Nama     : $nama
";
echo "Email    : $email
";
echo "Komentar : $komentar
";
$sqlstr="insert into bukutamu (nama,email,komentar)
         values ('$nama','$email','$komentar')";
$hasil = mysql_query($sqlstr,$conn);
echo "Simpan bukutamu berhasil dilakukan";
?>
 
























d. Buat file view.php untuk menampilkan isi buku tamu.



$conn = mysql_connect("localhost","root","");
mysql_select_db("faruq",$conn);
$hasil = mysql_query("select * from bukutamu",$conn);
$jumlah = mysql_num_rows($hasil);
echo "

Daftar Pengunjung
";
echo "Jumlah pengunjung : $jumlah";
$a=1;
while($baris = mysql_fetch_array($hasil))
{
   echo "
";
   echo $a;
   echo "
";
   echo "Nama : ";
   echo $baris[0];
   echo "
";
   echo "Email : ";
   echo $baris[1];
   echo "
";
   echo "Komentar : ";
   echo $baris[2];
   $a++;
}
?>
 























4. Membuat program searching database dengan menggunakan tabel no 3a
a. Buat file search.htm


   Cari Database

Searching Buku Tamu untuk database MySQL



Masukkan kata yang anda cari
 




















b. Buat file hasilsearch.php untuk menampilkan data



 $kolom=$_POST['kolom'];
 $cari=$_POST['cari'];
 $conn=mysql_connect("localhost","root","");
 mysql_select_db("faruq", $conn);
 $hasil=mysql_query("select * from bukutamu where  $kolom like '%$cari%'", $conn);
 $jumlah=mysql_num_rows($hasil);
 echo "
";
 echo "Ditemukan: $jumlah";
 echo "
";
 while($baris=mysql_fetch_array($hasil))
   {
   echo "Nama : ";
   echo $baris[0];
   echo "
";
   echo "Email : ";
   echo $baris[1];
   echo "
";
   echo "Komentar :";
   echo $baris[2];
}
?>
 


























0 komentar:

Posting Komentar

clock